Treatment / Contouring /
Dikenal dengan sebutan tanam benang atau tarik benang. Menggunakan benang khusus yang digunakan untuk merangsang pembentukan kolagen serta memberikan efek lifting pada kulit. Untuk peremajaan kulit dan membuat wajah menjadi lebih tirus.
Time: 60 minutes
Pain Tolerance: 2/5
Downtime: 7-14 days
Handled by: Doctor
Varian Treatment:
- Ultra V-Lift
Tanam benang PDO untuk menstimulasi pembentukan kolagen dengan tujuan peremajaan dan pengencangan kulit wajah dan leher. - Russian Threadlift
Tarik benang dengan benang yang dilengkapi dengan gerigi untuk area wajah dan leher. - V-Cross Threadlift
Tarik benang dengan benang berbentuk huruf V yang dilengkapi dengan gerigi untuk tarikan yang lebih kuat di daerah wajah dan leher. - Korean Nose Lift
Tanam benang khusus hidung untuk memancungkan hidung, mempertegas garis hidung dan merampingkan cuping hidung.