Aloe Vera Sang Tanaman Keabadian
Aloe vera atau lebih dikenal dengan lidah buaya, adalah salah satu tanaman yang sangat bermanfaat. Walaupun bentuknya mirip dengan kaktus, namun tanaman ini tergolong family dari tumbuhan jenis lili. Aloe vera ternyata sangat bermanfaat dalam bidang estetika, tanaman ini mengandung sekitar 100 konstituen penting dalam daun maupun gel nya. Banyak sekali produk yang menggunakan aloe […]
6 Kebutuhan Kulit Berminyak
Kulit berminyak adalah salah satu masalah kulit yang sering dialami. Keluhannya pun beragam, pori pori besar, kulit kusam, warna kulit tidak merata, make up susah menempel dan yang paling sering adalah berjerawat. Di luar sana banyak sekali produk ataupun treatment yang di klaim mampu mengatasi kulit berminyak, lalu manakah yang memang benar benar dibutuhkan? Kami […]
5 Alasan Mengapa Berat Badan Tidak Turun
Seringkali kita sudah menghabiskan banyak uang dan tenaga untuk menurunkan berat badan, namun hasilnya hampir nihil. Sudah berolahraga, sudah menjaga pola makan, sudah melakukan treatment yang cukup menguras isi kantong, namun hasilnya kurang memuaskan. Kenapa seringkali gagal? Tidak dilakukan secara holistic Prinsip menurunkan berat badan adalah mengurangi jumlah kalori yang masuk dan meningkatkan jumlah kalori […]